Hi.para pengunjung akbaripa.blogspot.com,kali ini saya akan
mempostingkan tentang cara compile program java menggunakan cmd(command
prompt).
Pertama,,kita harus instal jdk dulu gan,,kalau beleum punya bisa
di Sedot di SINI.hehehe.setelah
kita selesai menginstal kita masih harus setting PATH.
Kedua..cara mensetting path bisa di simak gan:
-masuk ke explorer lalu copy C:\Program Files\Java\jdk1.7.0_11\bin (tergantung versi jdk yang agan
instal..),
-Pilih Environtment Variables.
-pada System
variables,pilih path>>edit,kemudian paste atau taruh alamat
folder bin yang kita copy tadi pada
bagian akhir ,misalnya : ;C:\Program
Files\Java\jdk1.7.0_11\bin
-klik ok pada
semua tab..
-siahkan masuk
ke command prompt dengan cara klik start >> all
porgram >> accessories kemudian pilih command prompt.
Ketiga:Cara mengcompile
dan Eksekusi Program Java di Command Prompt
-agan bisa
menggunakan file berekstensi .java dengan notepad/notepad++.kalau belum punya
agan bisa menggunakan program java di bawah ini :
di sini saya menggunakan nama file : Ucapan.java
-simpan di folder yang agan inginkan (ingat harus berekstensi .java) sebagai contoh : C:\Users\Akbar\LatJava.
-buka command prompt lalu
ketikan "javac
namaclass.java" (namaclass diganti dengan nama program class yang telah
dibuat),apabila agan menaruh file nya di dalam suatu folder agan harus menulis
kan : cd namafolder
ini lah hasilnya :
Selamat
belajar java
jumlah
karakter = 20
Terima kasih telah berkunjung ke blog saya,mohon nasihat dan komentarnya untuk kemajuan blog ini.
Akbar kurniawan...
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori PBO
dengan judul Cara mengcompile dan mengekekusi file Java di cmd. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://akbaripa.blogspot.com/2013/03/hi.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Anak ipa 3 - 3/01/2013
Belum ada komentar untuk "Cara mengcompile dan mengekekusi file Java di cmd"
Posting Komentar